Omahlaptop.id – Rekomendasi Laptop Bekas Harga 3 Jutaan Terlaris 2023. Sebelum ingin membeli laptop dengan harga 3 jutaan, kamu harus menentukan terlebih dahulu mau membeli laptop yang baru atau laptop bekas. Kalau kamu lebih fokus pada performa, kamu bisa membeli laptop second atau bekas, tapi kalau kamu mau laptop yang awet lumayan lama, tapi dengan spesifikasi internal yang masih kentang, belilah laptop yang baru.
Yang terpenting dari laptop second atau bekas bukanlah brand atau spek nya, melainkan siapa penjualnya. Nah, kalau kamu menginginkan laptop second dengan performa atau spesifikasi yang bagus dan bisa awet, kamu bisa percayakan pilihanmu pada Omah Laptop.
Laptop Bekas Harga 3 Jutaan
Karena kami punya rekomendasi laptop bekas berkualitas dengan harga 3 jutaan terlaris di tahun 2023 ini. Penasaran dengan laptop yang kami maksud? Simak penjelasannya di artikel berikut ini.
Jadi, laptop bekas harga 3 jutaan dengan kualitas yang bagus ini datang dari produk keluaran HP yaitu seri Pavilion DM4.
HP Pavilion DM4
Dirilis pada tahun 2012, Laptop Hp Pavilion DM4 ini bukan untuk sekedar mengetik skripsi atau sekadar menulis postingan di blog. Laptop baru dari HP ini memperkuat keluarga Pavilion yang dikenal sebagai seri laptop HP yang bagus.
Perusahaan yang berasal dari California America Serikat ini memang dikenal handal akan menciptakan perangkat komputer dengan teknologi yang baik serta desainnya yang menarik sebagaimana ia terapkan pada laptop Hp Pavilion DM4.
Desain
Memiliki desain yang tipis dengan bentuk elegan akan membuat laptop yang satu ini jadi pusat perhatian. Untuk dimensinya Hp Pavilion DM4 memiliki ukuran 13.4 x 9 inch dengan ketebalan yang hanya 1.3 inch.
Anda pasti akan dibuat jatuh cinta oleh desain casing dari HP Pavilion dm4 ini. Desain casing menggunakan bahan alumunium dengan garis khas alumunium dan motif garis emboss pada bagian penutup layar LCD serta pada bagian handrestnya. Warna dari notebook ini menggunakan finishing warna silver alumunium yang memantulkan warna merah muda ke ungu-unguan ketika berada di bawah cahaya.
Prosesor
Di balik casingnya nan indah dan menawan ini tersimpan sebuah prosesor Intel Core i5-2450M dengan kecepatan 2.5GHz dan memory penyimpanan RAM sebesar 4GB sebagai pembangkit tenaganya. Selain itu, Anda dapat menyimpan berbagai file data serta file multimedia pada hard disk sebesar 320GB, yang mempunyai kinerja tinggi karena menggunakan kecepatan putar 7200RPM.
Display Layar
Sementara pada bagian layar menggunakan layar 14 inchi yang akan memberikan kepuasan bagi Anda untuk menikmati hiburan visual dengan detail warna yang hidup serta resolusi layar kulitas HD 1366 x 768 piksel. Dan agar hiburan multimedia Anda makin maksimal tak lupa HP juga menyematkan perangkat sound system Stereo Speaker yang akan memberikan kepuasan tak ternilai.
Spesifikasi Laptop HP Pavilion DM4
Nah, berikut ini spesifikasi lengkap dari laptop Hp Pavilion DM4.
✅ Core i5-2450m 2.5GHz
✅ RAM 4GB
✅ HDD 320GB
✅ Dual VGA Intel HD 3000 & AMD RADEON 7400m
✅ Layar 14 inch
Harga Laptop Second HP Pavilion DM4
Harga laptop bekas merk Hp Pavilion DM4 : Rp. 3.500.000
Yang juga layak dijadikan pertimbangan dari laptop HP Pavilion DM4 ini adalah adanya 2 port USB 3.0. Dijamin akan membuat Anda merasa dimanjakan oleh laptop dari HP ini. Adanya port HDMI dan VGA untuk menyambungkan laptop dengan infokus atau layar lainnya yang lebih besar, port jack 3.5 untuk menghubungkan dengan perangkat audio, 3 buah USB port yang masing-masing terdiri dari 2 USB 2.0 dan 1 USB 3.0, Drive optic, serta slot SD Card reader.
Dan sebagai sumber dayanya sendiri laptop ini menggunakan batrai jenis 4 Cell Battrey yang akan membuat laptop dapat tetap bekerja hingga 6.5 jam.
Nah itulah dia rekomendasi dari kami laptop bekas dengan harga 3 jutaan terlaris di tahun 2023. Jika kalian merasa tertarik dengan laptop tersebut, dapatkan informasi harga promo terbaru atau informasi selengkapnya dengan menghubungi nomor WA admin kami di 081233953002 atau bisa juga klik tombol yang ada di bawah ini ya.